Kontraktor Palembang – Apa itu Pondasi?

Pondasi adalah struktur bangunan paling bawah dan dasar yang berfungsi menyalurkan beban dari struktur diatasnya ke lapisan tanah pendukung atau batuan yang berada di bawahnya.

Sebagai elemen struktur bawah bangunan dan bagian terendah dari sebuah bangunan, maka pondasi langsung berhubungan dengan tanah.

Cara kerja pondasi adalah menahan beban dari bangunan diatasnya lalu disalurkan melalui elemen struktur horizontal atau vertika yang selanjutnya beban tersebut dilanjutkan ke tanah dasar.

Perencanaan pondasi harus didasari beberapa aspek, diantaranya:

  • Fungsi dari bangunan.
  • Jenis tanah.
  • Kedalaman tanah keras pendukung pondasi.
  • Aspek biaya (finansial).
pondasi
(Pixabay)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *